yayasan nurul islam group batam
NIG adalah Social Holding Entreprise,institusi wakaf batam milik umat islam yang berada di kawasan industri batamindo Muka Kuning Batam berbasis kemandirian dan profesionalitas.

Berita Terbaru
Senin,16 Januari 2023
Agenda Pengecekan projek Air Filter di Desa Berdaya Nurul Islam Group oleh Donatur Singapura dan Managemen Nurul Islam Group Batam yang berada di area Loka Budidaya Terpadu (LBT) Tanjung Banun Sembulang Batam ,selengkapnya….

Rabu,04 Januari 2023
Agenda penerimaan anak angkat yang ikut bergabung belajar bersama di PonPes Agro (PPA) Nurul Islam atas nama Izun Riziq Agusta Putra asal Jawa tengah

KHITANAN MASAL DAN USG GRATIS
DSNI AMANAH Nurul Islam Batam di
PULAU GERANTING
bersama IDI Kota Batam,
Perkumpulan Obstetri & Ginekolgi Indonesia ( P.O.G.I. ) Minggu 25-12-2022













